Laporan Praktikum Dasar HTML Part I
- Melya Cintia Arum
- Oct 7, 2021
- 1 min read
Updated: Nov 30, 2021

Materi Praktikum : Dasar HTML Part 1
Tanggal Praktikum : Senin, 4 Oktober 2021
Hasil :
1. Buka softwere program text editor yang digunakan, dalam praktikum ini menggunakan sublime text

2. Untuk membuat project baru Klik file -> New file

3. Lalu simpan project dengan klik file -> save dan beri nama dengan Latihan 1 kemudian klik save

4. Kemudian, jalankan html dengan mengetik tag html (<html) kemudian tekan enter, didapatkan hasil sebagai berikut:

5. Selanjutnya, isi bagian title dengan latihan 1 dan isi bagian body berupa beberapa paragraph dengan ketentuan sebagai berikut:
<h1 : Digunakan untuk membuat judul
<p : Digunakan untuk membuat paragraf
<p align=”center”>…</p> : Paragrap rata Tengah
<p align="left">…</p> : Paragrap rata Kiri
<p align="right">…</p> : Paragrap rata Kanan
<p align="justify">…</p> : Paragrap rata kanan dan kiri
<font size="5">…</font> : Digunakan untuk memberikan ukuran pada teks, (ukuran 5)
hr : Membuat garis horisontal untuk mempercantik halaman web
<u>…</u> : Digunakan untuk membuat teks dengan garis bawah
<b>…</b> : Digunakan untuk membuat teks tebal
<i>…</i> : Digunakan untuk membuat teks miring
<font face="chiller"></font> : Digunakan untuk memberi style pada tulisan
<font color="green">…</font> : Digunakan untuk memberi warna pada teks

6. Berikut hasil yang akan didapatkan jika dibuka dengan browser





Comments